Sunday, January 25, 2009

Kite Runner

Rating:★★★★
Category:Books
Genre: Religion & Spirituality
Author:Khalled Hosseini
“ Itu adalah kisah terbaik yang pernah kau bacakan untukku selama ini,” katanya, masih bertepuk tangan.

Aku tertawa. “Benarkah?”

“Benar.”

“Ini benar-benar memukau,” aku menggumam. Aku benar-benar tak percaya. Ini… sungguh tak terduga. “Kau yakin, Hassan?”

Hassan masih bertepuk tangan. “Kisah yang hebat, Amir agha .Maukah kau membacakannya untukku lagi besok?”

“Sungguh memukau,” ulangku, napasku sedikit berat, aku merasakan bagaikan seorang yang baru menemukan harta karun terpendam di halaman rumahnya. Saat berjalan menuruni bukit, berbagai ide meledak-ledak di kepalaku seperti pesta kembang api di Chaman.

... salah satu moment keindahan 2 sahabat,, digambarkan apik dalam novel ini,, begitu nyata,, kita seperti berada di Afganistan pada era prarevolusi ...

4 comments:

Vita Rumanti said...

Novel ini masih menari2 di pikiranku mputs. Keren!

ade mataho said...

yup,, mang keren

panduan multiply said...

lumayan...
tapi kayaknya terlalu menjelek-jelekkan afgan dan terlalu membagus-baguskan amerika ;p

ade mataho said...

hmm,, penulisnya mang lbh cenderung Amrik,, tapi analisa ttg situasi afganistan pra PD2 ade suka.. :)